INTERAKSI SOSIAL
Monday, July 1, 2013
0
comments
Interaksi sosial Bisa berlanjut karena dukungan empat faktor dan salah satu faktor akan saya tulis disini :Faktor Imitasi
Gabriel Tarde beranggapan bahwa seluruh kehidupan sosial itu sebenarnya berdasarkan Faktor Imitasi saja. walau pendapat ini ternyata berat sebelah, pendapat ini memegang peranan yang begitu penting dalam interaksi sosial. sebagai contoh, kita dapat melihat perkembangan...
